Lompat ke isi

Wanchai Ferry (merek)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Wanchai Ferry adalah sebuah merek hidangan makan malam makanan Tionghoa milik General Mills.[1] Asal usul perusahaan tersebut bermula pada 1972 saat Chong Kin Wo[2] – sering kali dikenal sebagai Madame Chong – mulai menjual dimsum, sebuah bisnis yang membuatnya dijuluki "ratu dimsum" dan pendirian Wanchai Ferry Peking Dumpling Company pada 1985.[1][3][4] Pada 1997, Pillsbury Company menjalin joint venture dengan Wanchai Ferry yang membuat merek tersebut menjadi bagian dari General Mills saat Pillsbury membelinya pada 2001.[1][2]

Merek tersebut masih menjadi perusahaan dimsum beli terbesar di Tiongkok[1] dan pemimpin dalam pasarnya.[5] Hidangan makan malam ditujukan untuk pasar Amerika dan Eropa.[1] Madame Chong adalah konsultan untuk General Mills yang terlibat dalam tahap pengembangan akhir dan pemilihan rasa.[1] Hidangan tersebut diperkenalkan ke Prancis pada musim semi 2007 dan Amerika Serikat pada musim panas 2007.[1][2] Pada 2009, perusahaan tersebut memperkenalkan makan malam beku.[2]

Referensi

  1. ^ a b c d e f g Jargon, Julie (May 29, 2007). "General Mills Tries to Persuade Americans to Cook Chinese - WSJ". Online.wsj.com. Diakses tanggal 2014-06-18. 
  2. ^ a b c d Mike Hughlett (February 7, 2011). "From pushcart to grocery cart". Star Tribune. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-14. Diakses tanggal 2014-06-18. 
  3. ^ "Our Story". Wanchaiferry.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-06-10. Diakses tanggal 2014-06-18. 
  4. ^ "Chinese Cravings Heat Up With Wanchai Ferry(TM) Frozen Entrees". Bloomberg. Diakses tanggal 2014-06-18. 
  5. ^ Rappeport, Alan (2012-07-10). "China turns to frozen dumplings". FT.com. Diakses tanggal 2014-06-18.